NasDem Milenial Riau Bukber Sekaligus Berbagi Al-Qur'an dan Sajadah
Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) NasDem Riau melalui kaum mudanya yakni NasDem Millenial Riau melakukan Safari Ramadhan di Kota Pekanbaru, Riau. Untuk yang pertama, NasDem Milenial Riau bersilaturahmi dengan jamaah Musholla Al Muwafaqoh Tenayan Raya, Jumat (23/4/2021). Dalam kesempatan tersebut, NasDem Milennial Riau menyerahkan bantuan berupa Al-Qur'an dan sajadah kepada pengurus musholla, yang kemudian dilanjutkan dengan buka puasa bersama masyarakat setempat. Koordinator NasDe